Home Pesona Petualangan

Petualangan

Anda tidak akan pernah bosan menjelajahi Sumatra Barat. Terjun ke dalam petualangan gua yang mendebarkan, petualangan menyelam yang eksotis, pendakian gunung berapi yang menantang, perjalanan hutan yang menarik, dan banyak lagi!

Olahraga Air Lainnya, Menyelam & Snorkeling, Hiking & Trekking
Olahraga lainnya, Selancar.

Wisata Susur Gua

0
Susur gua (caving) atau juga dikenal dengan sebutan jelajah gua merupakan olahraga rekreasi menjelajahi gua. Olahraga ini termasuk salah satu kegiatan alam...

Spot Panjat Tebing di Sumatera Barat

0
Olahraga panjat tebing (rock climbing) merupakan salah satu olahraga bebas yang tergolong ekstrem. Namun, kondisi tersebut bisa diminimalisir bahkan bisa menjadi olahraga...

River Boarding

0
River Boarding atau berselancar di aliran sungai merupakan salah satu olah raga air yang cukup ekstrem dalam menguji adrenalin.

Surfing di Pulau Mentawai

0
Pulau Mentawai, Sumatera Barat memiliki semua potensi keindahan alam. Di pulau ini terkenal dengan pantai dan ombaknya. Bagi anda pencari tantangan dan...

Petualang Arung Jeram

0
Sumatera Barat memiliki banyak tempat arung jeram. Beberapa tempat yang sering menjadi tujuan penyuka arus deras adalah Sungai Batang Kuantan di Kabupaten...

Pendakian Gunung

0
Bagi para petualang, Sumatera Barat merupakan surga pendakian. Berbagai gunung dengan type kesulitan dan beragam ketinggian serta ragam hutan hujan tropis alami...

Jalur Alternatif Pendakian Gunung Marapi via Aia Angek

0
Tanah datar - akhirnya jalur baru pendakian Gunung Marapi via Nagari Aie Angek Kecamatan X Koto Kabupaten Tanah Datar-Sumbar, resmi dibuka oleh Pemerintah Nagari...

Arum Jeram

0
Byurr…. Percikan air menyapu muka, perahu menerobos lintasan jeram bertekstur ganas. Detak jantung dipaksa berpacu, tarikan nafas menderu mengiringi arus yang semakin liar di...

Stay connected

0FansLike
0FollowersFollow
20,700SubscribersSubscribe

Terbaru

Arau Mini Waterpark

0
Taman bermain air untuk anak dan dewasa yang ada di Kota Padang, terletak di dekat Batang Arau atau Muaro Padang

Jembatan Siti Nurbaya dan Gedung Tua di Cat Dulux

0
Program Let’s Colour di Padang telah menunjukkan bagaimana kekuatan cat dapat mengubah kehidupan masyarakat serta memberdayakan warga setempat

Keliling Sumbar, Padang Pasaman Barat (Bonjol)

0
Wisata pantai sepanjang jalan, tugu ekuator tugu ekuator